BENTUK BANGUNAN BALE KUKUL DI DESA BUAHAN DAN DESA KUWUM
Abstract
Bale Kulkul sebagai bagian dari arsitektur tradisional Bali, merupakan salah satu tipe Bale Kukul yang diwariskan secara turun temurun oleh leluhur kita yang merupakan pancaran agama Hindu yang melandasi kepercayaan, adat istiadat sebagai norma-norma kehidupan. Sehingga perlu adanya usaha untuk melestarikannya agar nilai-nilai budaya yang terdapat di dalamnya tidak menjadi luntur. Adapun bentuk bangunan Bale Kulkuldisetiap daerah berbeda-beda, menurut bentuk dan fungsinya.Kata Kunci :Bentuk, Bale Kulkul, Desa Buahan, Desa KuwumReferences
Anom, Ida Bagus, Ngwangun Parahyangan, Tabanan 2006
Bandesa K. Tonjaya, I Nym Gd, Riwayat Empu Kuturan, Penerbit ercetakan dan Toko Buku “Riaâ€, Denpasar
Kamenuh, Ida Pedanda Putra, Gaguritan Dharma-Prawerti, Penerbit Toko Buku Indra Jaya, Singaraja 1983.
Mertha, I Putu, Padma Buwana / Prakempa, Penerbit Kantor Dokumentasi Budaya Bali, Propinsi Daerah Tingkat I Bali, 1 Mei 1996.
Nadia, I Ketut, Arsitektur Tradisional Bali, oktober 2006.
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Penerbit Balai Pustaka, Jakarta 1988.
Sutaba, I Made, Prasejarah Bali, Penerbit B.U. Yayasan Purbakala Bali 1980
Sutjaja, I Gusti Made; Kamus Indonesia Inggris – Bali, Penerbit PT. Tohpati Grafika Utama, Denpasar 2004.
Fakultas Teknik, Progam Studi Arsitektur, Universitas Dwijendra Dempasar, Tugas-tugas SATB I, SATB II
Zoetmulder P.J & Robson S.O, Kamus Jawa Kuna-Indonesia, penerjemah Darusuprapta dan Sumarti Suprayitna, Penerbit PT. Gramedia Pustaka UtamaJakarta 1997