Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Melalui Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPAS Berbasis Problem Based Learning

Authors

  • I Made Astra Winaya Universitas Dwijendra, Indonesia
  • Ni Putu Dea Utami Dewi Universitas Dwijendra, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.46650/wa.16.2.1740.245-253

Keywords:

Problem Base Learning, Berpikir kritis dan kemandirian siswa, ADDIE

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menigkatkan berpikir kritis dan kemandirian siswa melalui pengembangan LKPD berbasis problem base learning pada muatan IPAS tentang materi Panas dan Perpindahannya tema 6 kelas V sekolah dasar. Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian dan pengembangan (Research and Depelovment ) model ADDIE, yang meliputi lima tahapan, yaitu : Analyze, Design, Depelovment, Implementation, and Evaluation. Subjek penelitian ini adalah LKPD berbasis problem base learning, sedangkan objek penelitian adalah Validitas dan kepraktisan LKPD berbasis problem base learning.Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan cara penyebaran kuisioner di beberapa sekolah yang berada di Gugus RA Kartini Kecamatan Denpasar Barat. Adapun produk hasil pengembangan divalidasi oleh tiga pakar yaitu ahli materi dan ahli media pembelajaran. Hasil validasi dianalisis dengan formula Gregory dan diperoleh koefisien validitas isi sebesar nilai 0, 82 yang berarti sangat tinggi atau dalam kualitas sangat baik dalam kategori valid. Hasil pengembangan LKPD menunjukan validitas dari segi materi 0,82 dalam katagori sangat tinggi, validitas dari segi media 0,78 dalam katagori tinggi. Rata-rata skor validitas LKPD secara keseluruhan yaitu 0,8 . Hasil respon guru diperoleh skor 97,5% dalam kualifikasi sangat praktis dan respon siswa  berdasarkan persentase tingkat ketuntasan siswa diperoleh 90,6%. Hal ini menunjukkan LKPD berbasis problem base learning memenuhi kriteria sangat valid, sangat praktis dan layak digunakan dalam pembelajaran oleh guru dan siswa.

References

Aini, N., Surya, Y.F., & Pebriana, P. H. (2020) Peningkatan kemampuan berpikir kritis dengan menggunakan model problem based learning (pbl) pada siswa kelas Iv MI Al-Falah. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 2(2). 179-182. https://doi.org/10.31004/jpdk.v2il.1246

Aini, N. A., Syachruroji, A., & Hendracipta, N. (2019). Pengembangan LKPD berbasis problem based learing pada mata pelajaran IPA materi gaya. Jurnal Pendidikan Dasar, 10 (1),68-76. https://doi.org/10/21009/10.21009/JPD.08 1

Alim,Z. (2020), IPA dasar untuk PGMI/PGSD, Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Astuti, P. H. M. Mangunsyassa, I. G., & Suarjana, I. G. (2019). Pengembangan perangkat pembelajaran kolaboratif pada mata pelajaran matematika topic kubus dan balok. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3 (2), 269-277.

https://dx.doi.org/10.23887/jisd.v3i3.1833 1

Andi Prastowo 2014, Pengembanagn Bahan Ajar Tematik (Jakarta:Kencana Prenandamedia group,h.142.

Asyhari A. dkk 2013 Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik IPA Terpadu Berbasis Inkuiri Terbimbing Terintegrasi Pendidikan Karakter Melalui Four Steps Teaching Material Development. ( http://journal.student.uny.ac.id/jurnal/artik el/2237/66/335), Vol. 2 No.2, h.1. Diakses pada tanggal 29 Oktober 2018.

Arifin. 2012. Model Penelitian dan Pengembangan, (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, hal.127

BSNP. (2014). Instrumen penilaian buku teks pelajaran tahun 2014. https://bsnp- indonesia.org/id/

Dewayani, S. (2018) Panduan pemilihan buku nontks pelajaran. Jakarta : Pusat Kurikulum dan perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.

Djaelani, M. (2010). Metode penelitian bagi pendidik. Jakarta: PT.Multi Kreasi Satudelapan.

Dores, O. J., Wibowo, D. C., & Susanti, S. (2020). Analisis kemampuan berpikir kritis iswa pada mata pelajaran matematika. Jurnal Pendidikan Matematika, 2 (2), 242-254.

https://doi.org/10/31932/j-pimat.c2i2.889

Depdiknas. (2008). Panduan Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional

Cahyadi. 2019, Pengembangan Bahan Ajar

Berbasis ADDIE Model. Halaqa 3:1

Efuansyah, E., & Wahyuni, R. (2019). Pengembangan lembar kerja siswa untuk memfasilitasi pencapaian penguasaan konsep matematika. Numerical : Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika,

3 (2), 105-118.

https://journal.iaimnumetrolampung.ac.id/ index.php/numerical/article/view/485 3(1). 24-33.

https://doi.org/10.29303/jpft.v3il.319

Gafur, A. (2012). Desain pembelajaran : Konsep, model, dan aplikasinya dalam perencanaan pelaksanaan pembelajaran. Yogyakarta : Penerbit Ombak

Gusliani, E., Ediputra, K., & Fadhilaturrahmi. (2021). Ipaya meningkatkan kemampuan berpikir kritis dengan menggunakan model problem based learning di sekolah dasar. Jurnal Edumaspul-Jurnal Pendidikan, 5(2), 160-165.

https://ummaspul.e- journal.id/maspulje/article/download/2015

/631

Hardiati, T., Syachruroji, A., & Hendracipta, N. (2021_. Pengembangan LKPD berbasis contextual teaching and learning pada pembelajaran perubahan energy IPA Kelas IV SD Negeri Margagiri 2.

Bionatural: Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi, VII(2), 10-15.

Haryanti, Y. D. (2017). Model problem based learning membangun kemampuan berpikir kritis siswa sekolah dasar. Jurnal Cakrawala Pendas, 3 (2), 57-63.

http://jurnal.unma.ac.id/index.php/CP/arti cle/view/596/559

Ermi, N. (2017). Penggunaan media lembar kerja siswa (lks) dalam meningkat hasil belajar sosiologi siswa Kelas XI SMAN 15 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan, 8 (1),

37-45.

https://jp.ejournal.unri.ac.id/index.php/JP/ article/view/4388

Fitriani, N., Gunawan, G., & Sutrio, S. (2017). Berpikir kreatif dalam fisika dengan pembelajaran conceptual understanding procedures (cups) berbantuan LKPD. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi.

Hidayanti, D., As’ari, A. R., & Daniel, T. (2016). Analisis kemampuan berpikir kritis siswa SMP kelas IX pada materi kesebangunan. Konferensi Nasional Penelitian Matematika Dan Pembelajaran (KNPMP I) Universitas Muhammadiyah Surakarta, 12 Maret 2016 2502-6526

(Knpmp I): 276-85.

Halean. 2021. Peranan Pendidikan Dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia Di Negeri 1 Tampan Amma Di Talaud.

Sutika, I Made, dkk. 2023. The effectiveness of problem-based learning model in improving higher order thinking skills and character of elementary school students. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran.

Winaya, I Made Astra dan I Gede Juliawan, 2025, Improving Primary School Students'reading Comprehension Ability Through Implementing The Survey, Question, Read, Recite, And Review (SQ3R) Learning Model. Proceedings Of The International Conference On Social Science, Environment And Technology Development

Downloads

Published

2025-10-30

How to Cite

I Made Astra Winaya, & Ni Putu Dea Utami Dewi. (2025). Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Melalui Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) IPAS Berbasis Problem Based Learning. Widya Accarya, 16(2), 245–253. https://doi.org/10.46650/wa.16.2.1740.245-253

Citation Check

Most read articles by the same author(s)