STRATEGI MARKETING STMIK STIKOM BALI DALAM MENINGKATKAN JUMLAH MAHASISWA

  • I Wayan Kotaniartha Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Dwijendra
  • Dewa Ayu Mirna Wati Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Dwijendra

Abstract

Persaingan yang semakin ketat menyebabkan perguruan tinggi swasta harus memiliki strategi marketing untuk meningkatkan jumlah mahasiswa. Dalam Penelitian yang berjudul “Strategi Marketing STMIK STIKOM Bali dalam Meningkatkan Jumlah Mahasiswa Baru, menggunakan pendekatan deskriftif kualitatif. Data yang dikumpulkan diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumenter, subjek penelitiannya adalah informan dari Kepala Bagian pemasaran dan Adminintrasi Marketing sebanyak 2 (dua) orang. Berdasakan hasil penelitian yang telah dilakukan maka dapat diketahui bahwa strategi yang digunakan oleh marketing STMIK STIKOM Bali dalam meningkatkan jumlah mahasiswa baru adalah: (1) Menambah frekuensi promosi ke sekolah – sekolah. (2) Menambah jumlah & variasi media yang digunakan untuk promosi. (3) Menambah serta mensponsori event promosi. (4) Menambah kontrak kerjasama. (5) Memperbaharui metode promosi. (6) Mencari informasi pendidikan. (7) Melakukan penyebaran brosur. Kendala yang di hadapi yaitu, (1) Kurangnya tenaga marketing, (2) Jadwal sosialisasi, (3) Pemasangan Pamflet & banner, (4) Konfirmasi kehadiran guru – guru saat workshop, (5) Kondisi perekonomian

References

Basu Swasta, 200, Azas – azas marketing, Ypgyakarta, Liberti,

Basu Swasta dan Irawan, 2000, Managemen Pemasaran Modern, Yogyakarta, Liberti

Darwis Ibrahim,2004, Snart Selling “ Fish Where The Fish Are†Pendekatan Baru Untuk meningkatkan Penjualan, , Jakarta, PT, Efek Media Komputindo

Gunawan Jiwanto, 1985, Komunikasi Dalam Organisasi,Yogyakarta, Pusatpengembangan Manajemen dan Andi Ofiset

http://www.pengertianku.net/2014/11/kenali-pengertian-mahasiswa-dan-menurut-para-ahli.html

http://www.erlangga.co.id/pendidikan/179-example-pages-and-menu-links.html (Penerimaan Mahasiswa Baru )

http://www.kompasiana.com/setiawan_wd/strategi-marketing-perguruan tinggi_550e68b2a33311a32dba8275

Jakarta Kotler, 1997, Manajemen Pemasaran, Maketing manajemen, analisa perencanaan Implementasi dan control, Edisi bahasa Indonesia, jilid 2, Prahanlindo

Kotler dan amstrong,1977, Prinsip – prinsip pemasaran, Jakarta, Penerbit Erlangga

Koentjoro nigrat, 1983, Metode penelitian masyarakat, , Jakarta, Gramedia

Masri Singarimbun, 1984, Metode penelitian survai, Jakarta ,LP3ES,

Mursid,2003, Cara mudah memahami pemasaran, Bandung, CV.Teruna Grafika,

Mohamad Ali, 1985, Penelitian Kependidikan Prosedur dan Strategi, Bandung ,Angkasa

Nazir,M, 1988, Metode Penelitian, Jakarta, Ghalia Indonesia

Onong Uchjana Effendy, 1985, Ilmo Komunikasi Teori dan Praktek, Bandung, Remadja Karya CV

Takwin, B. (2008). Menjadi mahasiswa. Bagustakwin .multiply.com.

Tjiptono Fandy, 2014 Pemasaran Jasa, Yogyakarta, CV ANDI OFFSET ( Penerbit Andi )Urchan, A. (2009). Beda antara belajar di sekolah dan di perguruan tinggi.

Published
2017-01-06